Spesifikasi HTC Desire 628, Ponsel Octa Core 1,3 GHz

Spesifikasi HTC Desire 628, Ponsel Octa Core 1,3 GHz – HTC juga tak mau kalah dengan mengeluarkan sebuah smartphone baru yang memiliki spesifikasi mumpuni dan lengkap sehingga menghasilkan kemudahan untuk pengguna dalam melakukan komunikasi.

Spesifikasi HTC Desire 628 memiliki beberapa kelebihan salah satu kelebihan HTC Desire 628 yang di bawanya terletak di bagian baterainya yang memiliki kapasitas daya tampung besar. Tapi jika ada kelebihan pastinya ada kekurangan, jadi lebih lengkapnya simak ulasan mengenai kelebihan dan kekurangan HTC Desire 628 di bawah ini dari kilatponsel.com.

Layar yang di bawa HTC Desire 628 memiliki ukuran 5 inci dan menghasilkan resolusi yang lumayan yakni HD 720 p. Layar yang di sediakan pada HTC Desire 628 ini kemudian memiliki kerapatan 294 ppi dan di bekali juga dengan panel IPS LCD capacitive namun untuk layar tersebut untuk saat ini belum memiliki anti gores.

Inilah-Kelebihan-dan-Kelemahan-HTC-Desire-628-Terapkan-Octa-core-1.3-GHz-696x432 (1)

Konektifitas yang ada pada HTC Desire 628 terdiri dari 2G GSM, 3G HSDPA hingga konekifitas jaringan 4G LTE. Dari segi OS nya , HTC Desire 628di bekali dengan OS lollipop 5.1 yang dimasukkan ke dalam memori internal 32 Gb dan tersedia juga Slot Micro SD dengan kemampuan up hingga 256 Gb.

Sektor pacu yang diguanakan pada HTC Desire 628 terdiri dari prosesor octa core dengan membawa clock speed sebesar 1,3 GHz. Sektor pacu di sini juga menggunakan RAM 3 Gb dan untuk chipset serta pengolah grafis yang digunakan tidak perlu di khawatirkan lagi karena sudah mantap dan akan memuaskan pengguna nantinya.

Kamera utama yang tersedia pada HTC Desire 628 memiliki lensa 13 Mp dengan kualitas video yang di hasilkan hingga Full HD 1080 p, kamera tersebut di tambah dengan LED Flash dan juga autofocus. Lalu kamera sekunder yang tersedia untuk aktifitas selfie anda menggunakan lensa 5 Mp.

Baterai yang digunakan pada HTC Desire 628 sebesar 2200 mAh Li- Ion dengan tipe non removable. Banyak fitur tambahan lainnya yang disediakan untuk HTC Desire 628 termasuk dual SIM yang berukuran nano. Harga HTC Desire 628 untuk membandrol sebuah ponsel terbaru dari HTC ini adalah sebesar 3 jutaan saja.

Spesifikasi HTC Desire 628, Ponsel Octa Core 1,3 GHz | Suhendra Rahmat | 4.5